
Penyampaian Laporan Penyelenggaraan Pemilu dan Pemilihan Kepala Daerah Tahun 2024
Pada hari Rabu (25/06/2025) Sekretaris Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang Selatan Dina Kurnia Sari Utami beserta Staf KPU Kota Tangerang Selatan melaksanakan penyampaian Laporan Penyelenggaraan Pemilu dan Pemilihan Kepala Daerah Tahun 2024 dan Potret Kaleidoskop Pemilihan Serentak Tahun 2024 bersama Anggota KPU Provinsi Banten Akhmad Subagja, serta melaksanakan agenda Penyerahan Laporan Anggaran kepada Kepala Bagian keuangan, Umum dan Logistik KPU Provinsi Banten Yudi Gunawan di Kantor KPU Provinsi Banten.
Bagikan:
Telah dilihat 80 kali